Saturday 31 December 2016

Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>

Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >> - Hallo sahabat Profit My Forex, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Edukasi Forex, Artikel Forex Pemula, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>
link : Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>

Baca juga


Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>

LEGALITAS BISNIS

Anda perlu mengetahui dengan pasti apakah bisnis atau investasi yang akan Anda ikuti memiliki payung hukum (aspek legalitas). Anda tentu ingin mengetahui apakah dana yang akan Anda titipkan di pialang yang Anda percaya akan aman atau tidak. Di topik ini, Anda akan mengetahui seluk-beluk perdagangn berjangka berikut aspek legalitas yang menaunginya, sehingga Anda tidak lagi akan ragu untuk turut serta dalam perdagangan yang luar biasa ini. 

Anda akan melakukan transaksi di dunia “perdagangan berjangka”. Bisnis ini diatur oleh Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 1997 Tentang Perdagangan Berjangka Komoditi. Jadi, kegiatan perdagangan berjangka di Indonesia; atau lebih popular dengan istilah “trading”; memiliki landasan hukum yang kuat.
Segala kegiatan perdagangan berjangka diawasi oleh Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (BAPPEBTI), yang merupakan sebuah badan yang berada di bawah Departemen Perdagangan Republik Indonesia. Struktur industri Perdagangan Berjangka Komoditi di Indonesia bisa dicermati pada bagan berikut ini:
Broker Lokal untuk wilayah Indonesia tentunya telah memiliki izin resmi sebagai pialang berjangka. Izin tersebut dikeluarkan oleh BAPPEBTI dan juga merupakan anggota Bursa Berjangka Jakarta (BBJ), Kliring Berjangka Indonesia (KBI), serta Indonesia Commodity and Derivatives Exchange (ICDX).
Pastikan Anda hanya bertransaksi melalui pialang berjangka yang sudah memiliki legalitas dan keanggotaan yang lengkap. Sebab, dengan demikian dana Anda akan aman karena disimpan di “segregated account” (rekening terpisah) yang diawasi oleh pemerintah. Rekening tersebut harus disetujui oleh BAPPEBTI dan Kliring Berjangka Indonesia.

Broker Luar memiliki izin dan legalitas standar Internasional yang di keluarkan oleh beberapa negara yang bertindak sebagai Regulator dan pengawas untuk memastikan bahwa perusahaan Broker tersebut menjalankan perusahaan dengan benar seperti Regulasi pengawasan FSC (Financial Services Commision) Republik Mauritius, atau di bawah perundangan / naungan Financial Services Development. Sedangkan FSC sendiri adalah pengatur regulasi atau perundangan (regulator) untuk layanan finansial Non Bank.


 



Demikianlah Artikel Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>

Sekianlah artikel Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >> kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >> dengan alamat link https://profitfrommycloset.blogspot.com/2016/12/modul-pemula-edukasi-trading-forex_83.html

Artikel Terkait

Modul Pemula - Edukasi Trading Forex Materi 2 >>
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email